DPMD Mesuji Laksanakan Monev Administrasi Dan Fisik Di Desa Talang Batu
Mesuji Lampung,(Delikbuana.com) – Mesuji dinas Pemerdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Mesuji Melaksanakan Monitoring sekaligus evaluasi (monev) penyaluran dan penggunaan Dana Desa dan Alokasi Dana Desa tahun 2021 sampai triwulan lll th 2021.
Monev yang di Laksanakan Di Kecamatan Mesuji Timur desa Talang Batu Ini Di Pimpin Langsung Oleh Kadis PMD Mesuji Anwar Pamuji, Tampak Hadir Dalam Monev Tersebut kepala desa atau pejabat Di Lingkup Pemerintahan Desa dan Tim Kecamatan Mesuji Timur.
DI sela Monev yang Di Laksnakan, Mewakili Bupati Mesuji Kadis MPD Anwar Pamuji Menjelaskan ada Beberapa tujuan yang di Laksnakan pada Monev ini yakni Untuk Mengetahui ketepatan penetapan rincian DD/ADD tahun 2021, Pemenuhan persyaratan dan ketepatan jumlah penyaluran APBDes, Perencanaan penggunaan dana, Kesesuaian realisasi dengan prioritas penggunaan DD th 2021,ketepatan penggunaan DD untuk BLT DD kepada KPM, Ketepatan pengunaan DD pada padat karya tunai desa serta Proses pengadaan barang dan jasa desa sesuai dengan ketentuan yg berlaku.
Nah. Untuk dasar Yang menjadi Acuan Pada Monev ini yakni Permendes PDTT No 13 th 2020 ttg prioritas penggunaan DD tahun 2021 serta PMK NO 222/PMK.07/2020 tentang pengelolaan Dana Desa dan Peribahannya.
Alhamndullilah Monev Kali ini Berjalan lancar, kita bersama tim Terjun langsung Melihat rincian Administrasi dan bangunan Fisik Yang di Laksanakan di Desa Talang Batu.Tutup Kadis PMD (Hada)